Satlantas Polres Brebes Adakan Sosialisasi Dan Pelatihan Kepada Supeltas Desa Terlangu Brebes

Brebes – Satlantas Polres Brebes melaksakan Sosialisasi dan edukasi tertib berlalu lintas kepada Sukarelawan Pengatur Lalu Lintas  (Supeltas) desa Terlangu Brebes Dalam rangka Operasi Zebra Candi 2022.

Kegiatan itu merupakan program Satlantas Polres Brebes dalam rangka Operasi Zebra Candi 2022, Hal ini tentu memotivasi mengajak Masyarakat untuk Tertib Berlalu lintas.

Hal itu di sampaikan Kanit Kamsel Satalantas Polres Brebes Ipda Henry Ade Birawan mengatakan Bersama Dengan Supeltas Kami Melaksanakan Edukasi Dan Pelatihan Bangai Mana Caranya Mengatur Lalulintas Dengan Baik Supaya Teciptanya kamsel ciptalantas Yang Presisi.

“Tentunya nantinya dalam pelaksanaanya dapat sesuai dengan implementasi yang sudah di ajarkan oleh Tim Dikmas Lantas Polres Brebes,”Ujarnya saat di Konfrimasi Humas Polres Brebes, Rabu sore (12/10).

Dalam pemateri sendiri, Aipda Destian Dan Briptu Fahmi menerangkan bagaimana dalam pengaturan lalulintas agar tetap mengedepankan keselamatan.

Diharapkan dengan kegiatan edukasi tersebut Supeltas dapat menjadi pelopor keselamatan berlalu lintas, kanit Kamsel Menambahkan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *